Tanaman Bunga Bougenville, atau sering juga disebut bunga kertas merupakan salah satu tanaman yang sangat mudah dan rajin berbunga, tahan terhadap panas.
Bunga Bougenville sangat cantik & tidak mudah rontok. Bunga Bougenville sering digunakan sebagai tanaman hias, sangat cantik dikombinasikan dengan tanaman lain, serng juga digunakan sebagai pemanis interior rumah