Cemara Silver Vine dikenal dengan nama latin Abies alba, adalah tanaman cemara yang rumbuh besar, tinggi sekitar 40-50 m dengan diameter batang hingga 1.5m.
Daun cemara silver vine membentuk seperti jarum dengan panjang 1.8 hingga 3 cm, dan lebar sekitar 2 mm dan berwarna hijau gelap di atas, dengan dua band kehijauan-putih stomata bawah. Ujung daun biasanya sedikit berlekuk.
Cemara silver vine sering dijadikan pohon Natal & batangnya juga sering diextract untuk mendapatkan minyak esensial untuk parfum atau pewangi lain
Nama: Cemara Silver Vine
Nama Ilmiah: Abies alba
Asal Bibit: stek batang
Ukuran Bibit: 15-20cm
Kondisi Tumbuh : Dataran tinggi maupun rendah
Kebutuhan Sinar Matahari: sepanjang hari
Bisa di tanam di lahan langsung atau di pot diameter 20-40cm
Media tanam: Tanah dan humus
Penyiraman 2x sehari
Pemupukan NPK Daun sebulan sekali